Kickoff Kajian Lingkungan Hidup Strategis (KLHS) Rencana Pembangunan Jangka Menengah Daerah (RPJMD) Kota Probolinggo

Kickoff Kajian Lingkungan Hidup Strategis (KLHS) Rencana Pembangunan Jangka Menengah Daerah (RPJMD) Kota Probolinggo, bertempat di Aula Bestari Dinas Lingkungan Hidup Kota Probolinggo dihadiri oleh Sekretaris Daerah Kota Probolinggo, drg. Ninik Ira Wibawati, MQIH dan sejumlah OPD terkait serta pejabat di Jajaran Dinas Lingkungan Hidup Kota Probolinggo

Kickoff Kajian Lingkungan Hidup Strategis (KLHS) Rencana Pembangunan Jangka Menengah Daerah (RPJMD) Kota Probolinggo, bertempat di Aula Bestari Dinas Lingkungan Hidup Kota Probolinggo dihadiri oleh Sekretaris Daerah Kota Probolinggo, drg. Ninik Ira Wibawati, MQIH dan sejumlah OPD terkait serta pejabat di Jajaran Dinas Lingkungan Hidup Kota Probolinggo

Tujuan dari kegiatan Penyusunan KLHS RPJMD Kota Probolinggo ini adalah untuk  melakukan analisis secara sistematis,menyeluruh dan partisipatif guna memastikan prinsip pembangunan berkelanjutan telah menjadi dasar dan terintegrasi dalam pembangunan wilayah serta kebijakan,rencana dan program yang akan dituangkan dalam dokumen RPJMD.

Dalam sambutanya, Sekretaris Daerah Kota Probolinggo menyampaikan agar DLH dan tim memMapping  dari sekarang lingkungan mana yang akan dihijaukan, beliau juga akan menyempatkan waktu untuk berkoordinasi secara khusus dengan Kepala DLH jajarannya untuk membahas lebih teknis terkait Penyusunan KLHS RPJMD ini

LINK TERKAIT